SELAMAT DATANG DI RUMAH ONLINE SYAHID MUJIBUR ROHMAN

Selasa, 26 April 2016

10 FAKTA UNIK BIO B ANGKATAN 2011 UMM

Hai kawan, pada kesempatan kali ini saya akan membahas apa yang telah kita lalui semasa kuliah, hal unik yang  ter jadi dan fakta-fakta fenomenal yang membuat kita tentunya kangen masa-masa tersebut, diman kita belajar bersama di suatu lembaga pendidikan Muhammadiyah di Kota Metro. Tulisan ini hasil dari masukan temen temen di grup BBM kita apa aja yang harus msuk dalam tulisan saya ini. Semua apa yang saya tulis saya persembahkan untuk teman-temanku yang telah berjuang bersama selama mencapai gelar sarjana Pendidikan Biologi. Fakta dan fenomena yang terjadi mari kita awali…..


1.      Perempuan tertinggi
Rekor yang dipegang oleh Atiek Nurmawadah sebagai cewek tertinggi di biologi B, bodinya yang semampai dengan tinggi 170 CM membuat dirinya dinobatkan sebagai cewek tertinggi di kelas B angkatan 2011 biologi UMM.

2.      Usia termuda muka tertua
Sarjana termuda di kelas biologi B 2011 dipegng oleh Aziz Muzaki sarjana pada usia 21 tahun, namun yang menjadi perhatian adalah walaupun umurnya termuda namun mukanya paling tua, dengan kumis dan jenggot yang fenomenal. Pria asal tanggamus ini juga memiliki kata yang unik dan menarik yaitu “tempat duduk menetukan prestasi namun ipk tinggi tak menentukan masa depan”

3.      Perempuan terpendek
Rekor terpendek sepanjang masa bio B angkatan 2011 di pegang oleh Lilis Nurmayuni, dengan tinggi 146 CM tapi jangan salah dia adalah salah satu mahasiswi lulus dengan nomor urut paling awal dari kita2. Kependekanya ini sunggu menggemparkan ketika ia menyelesaikan skripsinya tercepat dikelasnya. Rumahnya yang dekat di bandra Raden Intan 2 menjadi salah satu mahasiswi dengan rekor melihat pesawat terbanyak ketimbang teman lainya.




4.      Pasangan satu kelas
Untuk pasangan satu kelas yang langgen sampai saat tulisan ini di buat adalah Dimas Wicandra dengan Ocky Karolina, menurut gosip yang berkembang kedekatan mereka di awali kecintaan dri nonton bala liga eropa, nah… karena siaranya dimulai tengah malam mereka saling mengingatkan dan membangunkan saat tiba waktu pertandingan di tengah malam. wkwkw




5.      Lulus tercepat
Rekor untuk lulus tercepat diraih oleh Lilis Nurmayuni dan Dimas Wicandra. Sebenarnya kita kita bisa sih jadi yang tercepat tapi karena mereka yang paling rajin mengerjakan skripsi jadi mereka yang selesai duluan. Nah kalok mau lulus yang rajin ya buat skripsinya. Selamat deh yang megang rekor ini…

6.      Kalimat unik
Kalimat yang unik dan menggelitik juga tidak sedikit di ciptakan oleh temen2 biologi B angkatan 2011. Diantaranya yaitu:
a.       Sangumu piro jagong ngarep (saat ujian)
b.      Posisi duduk menentukan Kelulusan, IPK tinggi tidak menentukan masa depan (Aziz Muzaki)
c.       In the light (singgih Setiawan)
d.      Kambek (dalam bahasa indonesia bersama) (Yosi Hidayanti)

7.      Rambut kribo
Satu satu yang berhak mendapatkan posisi ini adalah Singgih Setiawan, dengn rambut kribo yang fenomenal, beberapa oreang juga sembat menyamakan dirinya dengan Ahmad Akbar karena kekriboanya. Lelaki dri lampung barat ini memiliki konsep hidup untuk menjasi wirausaha.

8.      Ketua kelas sepanjang masa
Ketua kelas sepanjang masa perkuliahan tetap di pegang oleh Syahid. Laki2 asal tuba Barat ini sudah menjadi ketu kelas dri semester 1 sampai semester 8 mungkin sampai saat ini ketika kita sudah berpisa kawan…..

9.      Pendaki gunung Krakatau sampai puncak
Lilies, beni , ita,mifta, sapta, ari. lussi, pram, syahid, iskal, paksi, warsono, manda, chibi adalah pendaki yang sampai pos terahir di Anak gunung Krakatau, anda tau gunung Krakatau? Gunung laboratoriun vulkanologi terbesar di Dunia. Hebat kan kita hehe…. Letaknya berada di selat sunda dan masuk di provinsi Lampung.



10.   Mahasiswa S2
Setelah lulus hanya 1 mahasiswa yang langsus S2 dan itu di pegang oleh Rahmanda Fitriawan. Setelah lulus langsung masuk S2 Pendidikan Biologi UMM, lanjutkan kawan.


Senin, 25 April 2016

PRAKTIKUM LAPANGAN DI ANAK GUNUNG KRAKATAU

Perjalanan menuju Krakatau untuk praktukum ekologi tumbuhan, Anak gunung krakatau merupakan laboratorium Vulkanologi terbesar di dunia. perjalanan si awali dari Kota Metro menuju ke Lampung Selatan, kemudian menyebrang kepulau sebesi, perjalannan ke pulau sebesi penuh dengan tantangan dimana dihantam angin besar, kami yang menggunakan kapal nelayan membuat para rekan-rekan mabok laut terutama rekan kami yang perempuan, perjalanaan sampai di pulau sebesi, sore harinya kami pengambilan data untuk hutan mangruve, hari berikutnya menuju ke Anak Gunung Krakatau untuk praktikum Suksesi.





Foto-foto saat di Krakatau dan Pulau Sebesi







Minggu, 24 April 2016

PERBEDAAN BULU DAN RAMBUT

PERBEDAAN BULU DAN RAMBUT
Oleh: Syahid. M.R



Masyarakat umum banyak yang salah dalam menyebutkan bulu dan rambut, banyak masyarakat yang mengatakan rambut sebagai bulu, contoh mudahnya adalah dalm penyebutan rambut pada kaki yang biasanya banyak orang menyebutnya sebagai bulu rambut. Nah, sebenarnya siapa sebenarnya bulu dan rambut itu dan bagaimana semestinya pengucapan yang tepat, kita bahas   di bawah ini.
Dalam ilmu biologi mahluk hidup di klasifikasikan atas banyak kingdom atau kerajaan. Selain itu juga mahluk hidup khususnya hewan dan manusih terklasifikasi menjadi dua yaitu Vertebrata dan Avertebrata. Vertebrata adalah hewan yang bertulang belakang seperti angsa, kambing, burung elang, gajah dan lain-lain. Avertebrata adalah hewan tak bertulang belakang seperti belalang, cacing, siput, kelabang, dan lain-lain.
Hewan vertebrata di bagi lagi menjadi lima filum yaitu, Mamalia, Aves, Reptilia, Pisces, dan Ampibia. Untuk memahami perbedaan bulu dan rambut mari kita bahas dari kelima filum di atas:
a.      Mamalia
Mamalia adalah hewan homokiterm atau hewan yang dapat mengatur suhu tubuhnya sendiri, apabila Mamalia berada di tempat panas atau di tempat dingin maka suhunya tidak akan terpengaruhi oleh lingkungan di sekitarnya. Suhu       rata-rata Mamaliah kurang lebih 37oC. adapun ciri-ciri mamalia sebagai berikut:
                                                      1.            Tubuhnya di tutupi oleh rambut
                                                      2.            Menyusui anaknya
                                                      3.            Bernafas dengan paru-paru
                                                      4.            Memiliki gigi taring
                                                      5.            Hewan homikilotm
b.      Aves
Aves adalah hewan homoikilotm atau berdarah panas. Aves merupakan jenis burung yang dapat terbang sepetri merpati, elang, dan lain sebagainya dan ada juga yang tidak bisa terbang sepeti butung unta. Burung  ada yang                             pemakanserangga, biji, daging, ataupun ikan. Ciri-ciri burung  sebagai berikut:
                                                   1.               Tubuhnya di tutupi oleh bulu
                                                   2.               Berkembang biakdengan bertelur
                                                   3.               Memiliki sayap untuk terbang
                                                   4.               Memiliki paruh
                                                   5.               Hewan homoikiloterm
c.       Reptilian
Reptilian adalah hewan poikilotrm atau hewan yang suhu tubuhnya mengikuti suhu lingkunganya.  Contoh Reptilia seperti ular, kadal, tokek, cicah, dinosaurus, dan lain lain. Reptilian kebanyakan karnifora atau pemakan daging tetapi ada juga yang herbifora. Cirri-ciri reptilian sebagai berikut:
                                              1.                   Tubuhnya di tutupi oleh sisik
                                              2.                   Berkembang biak dengan bertelur melahirkan
                                              3.                   Berjalan merayap/melatah
                                              4.                   Menjulurkan lidah untuk mendeteksi mangsanya
                                              5.                   Hewan poikiloterm
d.      Pisces
Pisces adalah hewan homoikiloterm. Pisces merukan jenis ikan yang hidup di air, baik air tawar maupun air asin (laut). Piscer bergerak menggunakan sirip dan bernafas menggunakan insang. Iakan air tawar memiliki sifat banyak minum air dan sedikit mengeluarkan urin sedangkan ikan air laut sebaliknya. Cir-ciri Pisces sebagai berikut:
                                          1.                        Tubuhnya di tutpi sisik dan licin
                                          2.                        Berkembang biak dengan bertelur
                                          3.                        Bergerak menggunakan sirip
                                          4.                        Bernafas dengan insang
                                          5.                        Hewan homoikiloterm
e.      Ampibia
Ampibia merupakan hewan homoikiloterm. Ampibia hidup di dua habitat (bukan dua alam= SALAH) contoh Ampibia adalah katak, kodok, salamander. Berkembang biak dengan cara bertelur. Pada waktu kecil bernafas dengan insang namun saat dewasa bernafas denngan paru-paru  seperti katak dan kodok. Cirri-ciri Ampibia sebagai berikut:
                                     1.                             Tubuhnya licin
                                     2.                             Bekembang biak dengan cara bertelur
                                     3.                             Hidup di dua habitat
                                     4.                             Bernafas dengan paru-paru (saat dewasa)
                                     5.                             Hewan homoikiloterm

Dari pembahasan di atas   sudah tau donk mana itu bulu dan rambut, dan mulai sekarang jangan sebut laki bulu kaki, bulu kucing, tapi yang benar adalah rambut kaki, rambut kucing. Karena apa kita harus pahami yang kita sebut termasuk Filum apa? Jika belum paham jawab pertanyaan berikut ini:
      1.            Sapi  termasuk filum………    dengan cirri-ciri …………….
      2.            Burung termasuk filum…………dengan cirri-ciri…………..
Sudah paham kan apa itu bulu dan rambut. Jika belum paham baca lagi dari atas …….. J 

     

PANDUAN PRAKTIKUM FREKUENSI PERNAFASAN

A.    Tujuan :
1.     Membandingkan frekuensi pernapasan pada masing-masing aktivitas
2.    Membandingkan tingkat frekuensi pernapasan dengan kegiatan manusia
B.     Alat dan Bahan :
1.       Stopwatch
2.      Hand counter
C.    Cara Kerja :
1.     memilihtiga praktikandalam setiap kelompoknyauntuk dijadikan objek penelitian.
2.    melakukan penghitungan frekuensinapas dan frekuensi denyut nadi permenit setiap kondisi tubuh dari tiap-tiap praktikan.
a.       Pada praktikan I melakukan aktifitas duduk santai
b.      Pada praktikan I melakukan aktifitas jalan dari kelas Xi Ipa 1 ke Xi Ipa 2
c.       Pada praktikan I melakukan aktifitas lari-lari dilapangan sebanyak 2 kali putaran.
d.      Mencatat hasil pengamatan dalam bentuk tabel
3.    Membuat kesimpulan dari percobaan yang telah dilakukan.
D.    Tabel Pengamatan :
No
NAMA SISWA
L/P
Aktivitas
Frekuensi nafas/ menit
1
Duduksantai
2
Jalan
3
Lari-lari
E.     Diskusikan dengan kelompok kalian!
1.      Adakah perbedaafrekuensi nafas pada berbagaikondisi aktifitasyang telah dilakukan?
2.      Mengapa frekuensi denyut nadi pada setiap kondisi aktifitas berbeda-beda? Jelaskan!